Desa Kesiman Kertalangu

Bank Sampah " Kesambi Asri Lestari"

  • 02 Nov 2025
  • Dibaca 5 kali
Bank Sampah " Kesambi Asri Lestari"

Pelaksanaan Kegiatan Bank Sampah " Kesammbi Asri Lestari " Dusun Kesambi, Desa Kesiman Kertalangu berlangsung dengan lancar dan penuh semangat.

Warga membawa sampah anorganik terpilah untuk ditimbang dan dicatat sebagai bentuk partisipasi dalam menjaga kebersihan lingkungan.

Kegiatan ini merupakan langkah nyata dalam mendukung program pengurangan sampah dari sumbernya, serta memperkuat komitmen bersama menuju Desa Bersih dan Berkelanjutan.

#DesaKesimanKertalangu #BankSampah #Kesambi #GotongRoyongHijau #SampahBernilai #DenpasarBersih #BaliBersihLestari